Menu

Mode Gelap

Nasional · 21 Mar 2023 10:51 WIB ·

Kedekatan Satgas Yonif Raider 142/KJ Bantu Warga Bersihkan Kebun


					[Menara.co.id] Perbesar

[Menara.co.id]

Menara.co.id, Yalimo – Cara terbaik melaksanakan kegiatan teritorial adalah terus berada dan dekat dengan masyarakat. Inilah yang ditunjukkan oleh Satgas Yonif Raider 142/KJ melalui Kotis Elelim di Lahan kebun warga yang berada di Kampung Elelim, Distrik Elelim, Kabupaten Yalimo, Provinsi Papua Pegunungan, Selasa (21/03/2023)

Demikian disampaikan Perwira Teritorial Satgas Yonif Raider 142/KJ Lettu Inf Indar Sinaga dalam keterangannya.

“Segala hal yang berhubungan dengan masyarakat, kita selaku Satgas selalu siap kapanpun dan di manapun untuk membantu masyarakat,” ujarnya.

[Menara.co.id]
“Kali ini saat melihat warga sedang membersihkan lahan kebunnya. Kemudian beberapa personel untuk membantu. Respon baik sambil tersenyum bapak Deki sambut kedatangan personel kita. Setelah itu kita secara bersama-sama membersihkan lahan tersebut sampai terlihat tampak bersih,” imbuhnya.

Baca juga:  Kadiv Humas Tekankan Beberapa Hal Saat Gelar Apel Kesiapsiagaan Satgas Humas Polri Pengamanan Nataru

“Ini bukti kedekatan dan kebersamaan kita dengan warga di Papua,” tutup Lettu Inf Indar Sinaga.

Ditempat sama, bapak Deki mengucapkan terima kasih atas bantuan satgas.

“Lahan lebih cepat bersih, terima kasih untuk semua yang telah dilakukan oleh Satgas, terima kasih, wa wa,” ungkapnya. (Tamb/Jos/Fs)

Autentikasi : Pen Satgas Yonif 142/kj

Artikel ini telah dibaca 6 kali

Redaksi Menara badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Sukses Tata Transportasi..!! Bupati Inhu Rezita Meylani Yopi, SE Sabet Penghargaan WTN dari Menteri Perhubungan RI

7 September 2024 - 19:45 WIB

Coffee Morning Bersama Buruh, Kapolsek Ajak Ciptakan Susana Sejuk Saat Pilkada

5 September 2024 - 13:57 WIB

Paslon Ready, Rezita-Suhardi Tuntas Chek Kesehatan di RSUD Arifin Achmad Pekanbaru.

3 September 2024 - 15:32 WIB

Satuan Lalu Lintas Polres Inhu Lakukan Sosialisasi Pilkada Damai

3 September 2024 - 12:14 WIB

Kapolres Pimpin Upacara Kenaikan Pangkat Wakapolsek, Dan Tegaskan Netralitas Polri

2 September 2024 - 19:06 WIB

Pastikan Pilkada Aman, Kapolres Sidak Kesiapsiagaan Anggota

1 September 2024 - 19:02 WIB

Trending di Nasional